speaker

Investor Relations

NEWS & EVENTS

Bernard Sagrim: Investasi Harus Berpihak Pada OAP

24 Nov 2021

Maybrat - Hal ini disampaikan oleh Bernard Sagrim Bupati Kabupaten Maybrat dalam kunjungan sehari ke Pabrik Kelapa Sawit PTPutera Manunggal Perkasa (PMP)salah satu unit usaha PT Austindo Nusantara Jaya Tbk (ANJ) yang berlokasi di Kabupaten Maybrat, Kabupaten Sorong Selatanpada 13 November lalu.

Read More

KEBERHASILAN INTEGRASI STRATEGI ESG DAN BISNIS, ANJ CATAT PERTUMBUHAN SIGNIFIKAN PRODUKSI CPO SEBESAR 10,4% (YOY)

22 Nov 2021

Jakarta – PT Austindo Nusantara Jaya Tbk (ANJ) membukukan pertumbuhan produksi yang signifikan sepanjang sepuluh bulan pertama tahun 2021 dengan kenaikan sebesar 10,4% dibandingkan periode yang sama tahun 2020.

Read More

ANJ RAIH PLATINUM RANK ASRRAT 2021

22 Nov 2021

Jakarta – PT Austindo Nusantara Jaya Tbk (ANJ) meraih predikat 'Platinum Rank' dan 'Commendation for Four Consecutive Year Participation in ASSRAT' dalam ajang Asia Sustainability Reporting Rating (ASRRAT) 2021. Penghargaan ini diberikan dalam gelaran "Awarding Ceremony Asia Sustainability Reporting Rating (ASRRAT) 2021” yang diselenggarakan di Hotel Raffles Jakarta, pada 17 November 2021.

Read More

ANJ TUNJUK DIREKTUR UTAMA BARU

02 Nov 2021

Jakarta – Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PT Austindo Nusantara Jaya Tbk (ANJ) menunjuk Lucas Kurniawan untuk menggantikan posisi Istini T. Siddharta sebagai Direktur Utama.

Read More

LABA ANJ NAIK 1.857% DI KUARTAL III 2021, BERKAT KENAIKAN PRODUKTIVITAS DAN HARGA

29 Oct 2021

Jakarta – Perusahaan perkebunan kelapa sawit, PT Austindo Nusantara Jaya Tbk (ANJ) mencatatkan kenaikan laba bersih yang signifikan pada kuartal ketiga 2021. Sampai dengan 30 September, ANJ berhasil mengakhiri kuartal ketiga dengan total produksi Tandan Buah Segar (TBS) sebesar 645.299 MT atau naik sebesar 13,5% dibandingkan dengan produksi TBS periode yang sama tahun sebelumnya. Produksi minyak kelapa sawit (Crude Palm Oil) dan inti sawit (Palm Kernel) juga mengalami kenaikan masing-masing sebesar 12,3% dan 9,5% menjadi 200.661 MT dan 39.146 MT sampai dengan kuartal ketiga 2021.

Read More

KONSISTEN IMPLEMENTASI ESG, ANJ RAIH PENGHARGAAN ESG AWARDS 2021

28 Oct 2021

Jakarta – PT Austindo Nusantara Jaya Tbk (ANJ) dianugerahi penghargaan Disclosure Rating Leadership A dalam acara “Environment, Social, Governance (ESG) Disclosure Awards 2021”, pada 27 Oktober 2021. Acara ini, yang digelar Majalah Investor – Berita Satu Media Holdings (BSMH) bekerjasama dengan Bumi Global Karbon Foundation (BGKF), merupakan ajang pemberian apresiasi kepada perusahaan yang memiliki komitmen dalam pengungkapan ESG.

Read More